Pelatihan Penggunaan Afiksasi dalam Bahasa Inggris dengan Metode Pembelajaran Interaktif berbasis Video Pembelajaran pada SMKS Budi Dharma Dumai

https://doi.org/10.25299/ceej.v4i1.10589

Authors

Keywords:

Afiksasi, video pembelajaran

Abstract

Tujuan dari kegiatan pengabdian masyarakat ini adalah untuk memberikan pelatihan penggunaan Pelatihan Afiksasi Bahasa Inggris dengan Metode Pembelajaran Interaktif Berbasis Video Learning di SMKS Budi Dharma Dumai. Metode yang digunak an dalam pengabdian ini adalah ceramah dan tanya jawab (interaktif) berbasis video learning. Pelaksanaan kegiatan ini dilaksanakan pada tanggal 2 September 2022, pukul 08.00-12.00 WIB di SMK Budi Dharma Dumai. Peserta yang mengikuti kegiatan ini berjumlah 20 siswa dari kelas XI ITKegiatan pelatihan Afiksasi berbasis video learning ini sangat bermanfaat bagi siswa SKMS Budi Dharma untuk menambah wawasan dan pengetahuan dalam memahami pembentukan kata baru dalam bahasa Inggris. Hal ini dapat dibuktikan dengan peningkatan yang signifikan dalam nilai ujian akhir mereka.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Dharma, Y. P., Joni, T., Aristo, V., Persada, S., & Sintang, K. (2018). AN ANALYSIS OF ENGLISH TEXTBOOK RELEVANCE TO THE 2013 ENGLISH CURRICULUM. Journal of English Educational Study, 1.

Fitria, T. N. (2020). An Analysis of Derivational and Inflectional Morpheme in Selected News From Tempo.Co. Rainbow: Journal of Literature, Linguistics and Cultural Studies, 9(2), 146–155. https://doi.org/10.15294/RAINBOW.V9I2.40348

Margana, & Widyantoro, A. (2017). Developing english textbooks oriented to higher order thinking skills for students of vocational high schools in yogyakarta. Journal of Language Teaching and Research, 8(1), 26–38. https://doi.org/10.17507/JLTR.0801.04

(PDF) A Textbook Evaluation on English Textbook Entitled “Grow With English” Used by Students of MI Nurul Huda Bengkulu City. (n.d.). Retrieved September 17, 2022, from https://www.researchgate.net/publication/352671804_A_Textbook_Evaluation_on_English_Textbook_Entitled_Grow_With_English_Used_by_Students_of_MI_Nurul_Huda_Bengkulu_City

rugaiyah, rugaiyah. (2017). Field Trip Strategy in Enhancing Writing Descriptive Text. J-SHMIC : Journal of English for Academic, 4(2), 76–86. https://doi.org/10.25299/JSHMIC.2017.VOL4(2).701

Rugaiyah, R. (2018). Derivational and Inflectional Morphemes: A Morphological Analisis. J-SHMIC : Journal of English for Academic, 5(2), 73–85. https://doi.org/10.25299/JSHMIC.2018.VOL5(2).1887

Sihotang, C., & Sibuea, A. M. (2015). PENGEMBANGAN BUKU AJAR BERBASIS KONTEKSTUAL DENGAN TEMA “SEHAT ITU PENTING.” JURNAL TEKNOLOGI INFORMASI & KOMUNIKASI DALAM PENDIDIKAN, 2(2), 2407–7488. https://doi.org/10.24114/JTIKP.V2I2.3293

Supriatna, N. (2015). Developing Students Social Skills Using Textbooks with Character Content in the Social Studies Learning in Indonesia. The Journal of Social Studies Education, 4. https://journal.unesa.ac.id/index.php/jsse/article/view/2610

Published

2022-10-27

How to Cite

Rugaiyah, & Ariawan, R. (2022). Pelatihan Penggunaan Afiksasi dalam Bahasa Inggris dengan Metode Pembelajaran Interaktif berbasis Video Pembelajaran pada SMKS Budi Dharma Dumai. Community Education Engagement Journal, 4(1), 20–36. https://doi.org/10.25299/ceej.v4i1.10589

Issue

Section

Articles