Membudayakan Olahraga Pada Masyarakat di Masa Pandemi di Desa Sialang Sakti, Kec. Dayun Kab. Siak

https://doi.org/10.25299/ceej.v2i2.6673

Authors

  • Sasmarianto Sasmarianto universitas islam riau
  • Ricky Fernando
  • Muspita Muspita
  • M. Fransazeli Makorohim

Keywords:

Membudayakan, Masyarakat, Pandemi

Abstract

Pengabdian yang diberikan kepada masyarakat ini bertujuan untuk membudayakan olahraga pada masyarakat dimasa pandemi di desa Sialang Sakti kecamatan Dayun Kabupaten Siak. Kegiatan pengabdian masyarakat ini dilaksanakan di desa Sialang Sakti kecamatan Dayun Kabupaten Siak dengan peserta adalah masyarakt di desa Sialang Sakti kecamatan Dayun Kabupaten Siak yang berjumlah 20 orang. Metode pelaksanaan dalam kegiatan pengabdian pada masyarakat di desa Sialang Sakti kecamatan Dayun Kabupaten Siakantara lain: (1) Tahap Persiapan. Tahap persiapan yang dilakukan meliputi: Survey lokasi, Pemantapan dan penentuan lokasi dan sasaran, Penyusunan bahan/materi pengabdian, yang meliputi: pentingnya hidup sehat, membiasakan diri dengan berolahraga, selau menaati protokol kesehatan(2)Tahap Pelaksanaan Pengabdian. Tahapan dalam pelaksanaan pengabdian dilakukan mempersiapkan antara lain: Penjelasan tentang pentingnya menjaga kesehatan dengan membudyakan olahraga di tengah masyarakat pada masa pendemi dengan menerapkan protokol kesehatan. Hasil dari kegiatan pengabdian ini dapat dikatakan baik. Hal ini terlihat dari respon masyarakat yang mulai memahami betapa pentingnya membudayakan hidup sehat dengan berolahraga dan masyarakat lebih bersemangan dalam mengembangkan dan memajukan olahraga yang ada di tengah tengah.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Dewi, Wahyu Aji Fatma. 2020. “Dampak Covid-19 Terhadap Implementasi Pembelajaran Daring Di Sekolah Dasar.” Edukatif: Jurnal Ilmu Pendidikan 2 (1): 55–61. https://doi.org/https://doi.org/10.31004/edukatif.v2i1.89.
Hardani, Helmina Andriani, Jumari Ustiawaty, Ria Rahmatul Istiqomah, Roushandy Asri Fardani, Dhika Juliana Sykmana, and Nur Hikmatul Auliya. 2020. Buku Metode Penelitian Kualitatif & Kuantitatif. Yogyakarta: CV. Pustaka Ilmu Group.
Herlina, Acim, Misnah, and Rifka Khairunnisa. 2019. “Need Analysis of Using Google Form For Learning.” Jurnal Dikdas 7 (2): 143–50.
Herlina, Hamlan Andi Baso Malla, and Acim. 2020. “Maksimalisasi Google Dokumen Untuk Meningkatkan Kemampuan Analisis Mahasiswa.” Educate 5 (1): 86–95. https://doi.org/10.32832/educate.v5i1.2020.
Kemendikbud. 2020a. “Peraturan Menteri Pendidikan Dan Kebudayaan Nomor 19 Tahun 2020 Tentang Perubahan Atas Permendikbud Nomor 8 Tahun 2020 Tentang Juknis BOS Reguler.”
———. 2020b. “Surat Edaran Nomor 15 Tahun 2020 Tentang Pedoman Penyelenggaraan Belajar Dari Rumah Dalam Masa Darurat Penyebarana Corona Virus Disease (Covid-19).”
KemenPAN-RB. 2020. “Surat Edaran Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara Dan Reformasi Birokrasi (MenPAN-RB) Nomor 19 Tahun 2020 Tentang Penyesuaian Sistem Kerja Aparatur Sipil Negara Dalam Upaya Pencegahan Penyebaran Covid-19 Di Lingkungan Iinstansi Pemerintah.”
Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia. 2020. “Surat Edaran Menteri Pendidikan Dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 35952/MPK.A/HK/2020.”
Martana, Salmon Priaji. 2006. “Problematika Penerapan Metode Field Research Untuk Penelitian Arsitektur Vernakular Di Indonesia.” DIMENSI (Jurnal Teknik Arsitektur) 34 (1): 59–66. http://puslit2.petra.ac.id/ejournal/index.php/ars/article/view/16458.
Nuryana, Agus Nana. 2020. “Dampak Pandemi Covid-19 Terhadap Dunia Pendidikan.” Kabar Priangan, 2020. https://kabar-priangan.com/dampak- pandemi-covid-19

Published

2021-04-30

How to Cite

Sasmarianto, S., Ricky Fernando, Muspita, M., & M. Fransazeli Makorohim. (2021). Membudayakan Olahraga Pada Masyarakat di Masa Pandemi di Desa Sialang Sakti, Kec. Dayun Kab. Siak. Community Education Engagement Journal, 2(2), 79–85. https://doi.org/10.25299/ceej.v2i2.6673

Issue

Section

Articles