Islamic Education dalam Perspektif Ekonom dan Filosof (Analisis Paradigma Pendidikan Barat Dan Timur)

Authors

  • Nurhadi Nurhadi STAI Al-Azhar Pekanbaru

DOI:

https://doi.org/10.25299/althariqah.2017.vol2(2).1044

Keywords:

Islamic Education, Perspektif, Ekonom, Filosof

Abstract

Pendidikan adalah agen perubahan sosial, budaya, ekonomi dan nalar pikir serta karakter manusia. Pendidikan Islam sebagai atmosfir modernisasi dan globalisasi dituntut mampu berperan dinamis, elastis dan proaktif secara berkala. Keberadaanya diharapkan bisa membawa nilai-nilai perubahan dan berkontribusi bagi kemaslahatan umat. Namun saat ini pendidikan sering diperalat untuk sarana mobilisasi sosial, politik dan ekonomi sehingga melahirkan intelektual yang materialistis ekonomis. Adapun metode Penelitian ini menggunakan konsep deskriptif kualitatif, dengan jenis penelitian library Risert (kepustakaan), metode pengumpulan datanya menggunakan data primer dan sekunder dan teknis analisis datanya memakai metode konten analisis. Dari kajian yang dilakukan ditemukan bahwa pendidikan Islam perspektif ekonom mengajarkan pentingnya kesejahteraan dalam hidup, yang mana hal tersebut diperoleh dengan cara mempersiapkan ilmu pengetahuan dalam pendidikan. Sedangkan pendidikan Islam perspektif filosof mengajarkan pentingnya nilainilai akhlak dan moral dengan tujuan untuk mendekatkan diri kepada Allah, sehingga pendidikan Islam mempersiapkan ilmuan-ilmuan yang religi cerdas ilmu, iman dan hati.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Achmadi. Islam sebagai Paradigma Ilmu Pendidikan, Yogyakarta: Aditya Media, 1992.

Affan, Afraniati. Filsafat Logika, Padang: Azka Padang, 2002.

Al-Abrasyi, Muhammad Atiyah. al-Tarbiyyah al-Islamiyyah wa Falasifatuha, Cet. III, Isa al-Babiy al-Halbiy wa Syurakahu, 1975.

Al-Nahlawi. Abdurrahman. Ushul al-Tarbiyahal-Islamiyah wa Asalibiha, Damaskus: Dar al Fikr, 1979.

Al-Rasyidin dan H. Samsul Nizar, Filsafat Pendidikan Islam, Jakarta: Ciputat Press, 1995.

Alwizar, Pemikiran Pendidikan Al-Ghazali, Jurnal Potensia vol. 14 Edisi 1 Januari-Juni 2015.

Arifin, Zainal. "Pendidikan Islam Dalam Perspektif Filsafat Ilmu." Ta'dib 19.01 (2014): 123-142.

Budiarti, Devi, and Yoyok Seosatyo. "Pengaruh Tingkat Pendidikan Terhadap Pertumbuhan Ekonomi Di Kabupaten Mojokerto Tahun 2000-2011." Jurnal Pendidikan Ekonomi (JUPE) 2.1 (2014).

Bugin, Burhan. Penelitian Kualitatif; Komunikasi, Ekonomi, Kebijakan Publik dan Ilmu Sosial Lainnya, Jakarta: Kencana, 2008.

Daradjat, Zakiah. Ilmu Pendidikan Islam, Jakarta: Bumi Aksara, 1992.

Daud, Wan. Filsafat dan Praktik Pendidikan Islam Syed M. Naquib al-Attas, Bandung: Mizan, 2003.

Departemen Agama RI, Al-Qur’an dan Terjemahanya, Semarang: Toha Putra, 2005.

Dewantara, Ki Hadjar. Karja I, Pendidikan, Jogjakarta: Pertjetakan Taman Siswa, 1962.

Dewantara, Ki Hadjar. Masalah Kebudayaan, Jogjakarta: Pertjetakan Taman Siswa, 1954.

Djamarah, Syaiful Bahri. Guru dan Anak Didik dalam Interaksi Edukatif, Jakarta: Rineka Cipta, 2000.

Djatnika, A. Rachmat. Sistem Ethika Islam (Akhlak Mulia), Jakarta: Pustaka Panjimas, 1996.

Djumhur, Danasaputra I. Sejarah Pendidikan, Bandung: Pustaka Ilmu, 1876.

Hadi, Edwar. Urgensi Belajar Dalam Tafsir Al-Mishbah Surat Al-‘Alaqayat 1-5 Dan Implikasinya Terhadap Metode Pendidikan Islam, Yogyakarta: Jurusan Kependidikan Islam Fakultas Ilmu Tarbiyah Dan Keguruanuniversitas Islam Negeri Sunan Kalijaga, 2014.

Harjo, Raja Mudya. Pengantar Pendidikan, Jakarta: Raja Wali Pers, 2001.

Heri Sudarsono, Konsep Ekonomi Islam, Yogyakarta: Ekonosia, 2004.

Jalaluddin dan Abdullah Idi, Filsafat Pendidikan, Jakarta: Gaya Media Pratama, 1997.

Kriyantono, Rachmat, Teknik Praktis Riset Komunikasi, Jakarta: Kencana Prenada Media Grup, 2010.

Langgulung, Hasan. Asas-asas Pendidikan Islam, Jakarta: Pustaka Al-Husna, 1992.

Langgulung, Hasan. Pendidikan Islam Menghadapi abad 21, Jakarta: Pustaka AlHusna, 1988.

Meleong, Lexy J. Metode Penelitian Kualitatif, Bandung: Remaja Rosda Karya, 2011.

Mubyarto (Ed.), Menggugat Ketimpangan dan Ketidakadilan Ekonomi Nasional: Mengurai Benang Kusut Subsidi BBM dan Defisit APBN, Yogyakarta: Aditya Media dan PUSTEP UGM, 2004.

Mudzakkir, Jusuf. Abdul Mujib, Ilmu Pendidikan Islam, Jakarta: Kencana Prenada Media, 2006.

Muhaimin, Pengembangan Kurikulum Pendidikan Agama Islam, Jakarta: Rajawali Press, 2007.

Muhaimin, Wacana Pengembangan Pendidikan Islam, Surabaya: Pusat Studi Agama, Politik dan Masyarakat, 2003.

Muhajir, Noeng. Metodologi Penelitian Kuantitatif, Yogyakarta: Rake Sarasin, 1996.

Muhammad bin Abi Baka, al-Mawaidzul al-Ush'furiyyah, Bimakna ala pesantren, tt.

Mustofa, A. Filsafat Islam, Bandung: Pustaka Setia, 1999.

Nata, Abuddin. Ilmu Pendidikan Islam, Jakarta : Kencana, 2010.

Nata, Abuddin. Paradigma Pendidikan Islam (Kapita Selekta Pendidikan Islam), Jakarta: Grasindo, 2001.

Nawawi, Hadari. Organisasi Sekolah dan Pengelolaan kelas sebagai Lembaga Pendidikan, Jakarta: Gunung Agung, 1982.

Ostrom, Elinor. Governing The Commons. Rhe Evolution of Innstutuions for Collective Action. Cambridge University Press. 1990. Profesor Ilmu Politik, Peraih Nobel Ekonomi 2009.

Poerwantana, dkk, Seluk Beluk Filsafat Islam, Bandung: Rosda, 1988.

Poerwardarminta, Kamus Besar Bahasa Indonesia, Jakarta: Balai Pustaka, 1991.

Purwanto, M. Ngalim. Ilmu Pendidikan Teoriris dan Praktis, Edisi II, Cet. VIII; Bandung: Remaja Rosdakarya, 1995.

Pusat Bahasa Departemen Pendidikan Nasional, Kamus Besar Bahasa Indonesia, Jakarta: Balai Pustaka, 2001.

Rahman, Abdul. "Pendidikan Agama Islam dan Pendidikan Islam-Tinjauan Epistemologi dan Isi-Materi." Jurnal Eksis 8.1 (2012).

Rahman, Fazlur. Economic Doctrine of Islam, Alih Bahasa, Soeroyo dan Nastangin, Doktrin Ekonomi Islam, Yogyakarta: Dana Bakti Wakaf, 1995.

Rusn, Abidin Ibnu. Pemikiran al-Ghazali Tentang Pendidikan, Yogyakarta : Pustaka Pelajar, 1998.

Salim, Emil. Sistem Ekonomi Pancasila, Kompas, 30 Juni 1966.

Shihab. M. Quraish. Tafsir Al-Misbah Pesan, Kesan dan Keserasian Al-Qur’an, Jakarta: Lentera Hati, 2002.

Sindhunata (ed.), Menjadi Generasi Pasca-Indonesia, Yogyakarta: Kanisius, 1999.

Sugiono, Memahami Penelitian Kualitatif, Bandung: ALFABETA, 2005.

Sukirno, Sadono. Ekonomi Pembangunan: Proses, Masalah, Dan Dasar Kebijakan, Jakarta: Kencana, 2006.

Sukirno, Sadono. Makroekonomi Teori pengantar, Jakarta: PT. Raja Grafindo persada, 2004.

Sulaiman, Fatiyah Hasan. Aliran-Aliran dalam Pendidikan (Studi Tentang Aliran Pendidikan Menurut Al-Ghazali, terj. Agil Husain Al-Munawwar dan Hadri Hasan, dari Judul Asli, Kitab Mazahib fi al-Tarbiyyah Bahtsun fi al-Mazahib al-Tarbaw Ind al-Ghazali, Semarang: Toha Putra, 1993.

Sumaatmadja, Nursid. Pendidikan Pemanusiaan Manusia Manusiawi, Bandung: Alfabeta, 2002.

Kholil, Syukur. Metodologi penelitian, Bandung: Citapusaka Media, 2006.

Tafsir, Ahmad. Ilmu Pendidikan Dalam Perspektif Islam, Bandung: PT. Remaja Rosdakarya, 1994.

Tilaar, H.A.R. Ed. Pendidikan Kebudayaan Dan Masyarakat Madani Indonesia, Bandung: Remaja Rosdakarya, 1999.

Uhbiyati, Nur. Ilmu Pendidikan Islam Bandung : Pustaka Setia, 1998.

Uhbiyati, Nur. Ilmu Pendidikan Islam, Bandung: Pustaka Setia, 1999.

Umar, Husein. Metode Riset Komunikasi Organisasi: Sebuah Pendekatan Kuantitatif Dilengkapi dengan Contoh Proposal dan Hasil Riset Komunikasi Organisasi, Jakarta: Gramedia Pustaka Utama, 2002.

Umer Chapra, The Future of Economics, (terj), Jakarta:Gema Insani Press, 2001.

Umiarso dan Sri Minarti Baharuddin, Dikotomi Pendidikan Islam Historisitas dan Implikasi pada Masyarakat Islam, Bandung: Remaja Rosdakarya, 2011.

Yasunari, Bartolomeus Samho dan Oscar. Konsep Pendidikan Ki Hadjar Dewantara Dan Tantangantantangan Implementasinya Di Indonesia Dewasa Ini, Bandung: Lembaga Penelitian Dan Pengabdian Kepada Masyarakat Universitas Katolik Parahyangan, 2010.

Zainuddin, Seluk Beluk Pendidikan dari al-Gazali, Jakarta: Bumi Aksara, 1991.

Zeid, Mestika. Metode Penelitian Kepustakaan, Jakarta: Yayasan Obor Indonesia, 2004.

Published

31-12-2017

How to Cite

Nurhadi, N. (2017). Islamic Education dalam Perspektif Ekonom dan Filosof (Analisis Paradigma Pendidikan Barat Dan Timur). Jurnal Pendidikan Agama Islam Al-Thariqah, 2(2), 172–188. https://doi.org/10.25299/althariqah.2017.vol2(2).1044