Pengaruh Produksi Karet dan Harga Karet Alam Internasional Terhadap Nilai Ekspor Karet Alam Indonesia Tahun 2016-2021 dalam Perspektif Ekonomi Islam

Authors

  • Mispa Herlina Wati Universitas Islam Negeri Sumatera Utara
  • Juliana Nasution Universitas Islam Negeri Sumatera Utara
  • Nur Ahmadi Bi Ahmani Universitas Islam Negeri Sumatera Utara

DOI:

https://doi.org/10.25299/syarikat.2023.vol6(1).13938

Keywords:

Produksi, Harga, Ekspor Karet, Ekonomi Islam

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh signifikan produksi karet dan harga karet alam internasional terhadap nilai eskpor karet alam Indonesia periode tahun 2016-2021. Jenis Peneltian yang digunakan adalah kuantitatif dengan analisis data regresi linier berganda dengan menggunakan bantuan SPSS 26.0. Adapun data yang diperoleh dari website resmi seperti badan pusat statistik dan indexmundi dan sumber terkait lainnya. Hasil penelitian uji t menunjukkan bahwa variabel produksi karet berpengaruh signifikan terhadap eskpor karet alam Indonesia dengan nilai signifikan 0,004<0,5. Harga karet alam internasional berpengaruh signifikan terhadap eskpor karet alam Indonesia dengan nilai signifikan 0,000<0,5. Nilai koefisien determinasi (R2) sebesar 0,384 yaitu berarti variabel bebas mempengaruhi variabel terikat sebesar 38,4%. Hasil uji F menunjukan bahwa produksi karet dan harga karet alam internasional secara simultan berpengaruh terhadap nilai eskpor karet alam Indonesia. Keterbatasan penelitian yaitu variabel yang di gunakan dalam penelitian ini lebih sederhana dan faktor-faktor yang mempengaruhi ekspor karet alam Indonesia.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Badan Pusat Statistik. (2023). Statistik Karet Indonesia. Badan Pusat Statistik. Jakarta : www.bps.go.id

Indexmundin Rubber Price. https://www.indexmundi.com/commodities/?commodity=rubber

Claudia, G., Yulianto, E., & Mawardi, M. (2016). Pengaruh Produksi Karet Alam Domestik, Harga Karet Alam Internasional, dan Nilai Tukar Terhadap Volume Ekspor Karet Alam Tahun 2010-2013. Jurnal Administrasi Bisnis S1 Universitas Brawijaya, 35(1), 165–171.

Hediyati, W., Ramadhani, S., & Dharma, B. (2023). Analisis faktor-faktor yang mempengaruhi ekspor udang Indonesia ke jepang dalam kajian ekonomi Islam Analysis of factors affecting Indonesian shrimp exports to Japan in Islamic economic studies. INOVASI: Jurnal Ekonomi, Keuangan Dan Manejemen, 2(2), 302–312.

Hutabarat, A. H., Lubis, F. A., & Nasution, J. (2023). Pengaruh Produksi, Nilai Tukar dan Inflasi Terhadap Ekspor Lemak dan Minyak Hewan/Nabati di Sumatera Utara. Jurnal Ekonomi Dan Bisnis Islam (JEBI), 3(1), 213–228.

Ibrahim, H. R., & Halkam, H. (2021). Perdagangan Internasional dan Strategi Pengendelian Impor. Lembaga Penerbitan Universitas Nasional (LPU-UNAS).

Imsar. (2018). Analisis Produksi Dan Pendapatan Usahatani Kopi Gayo (Arabika) Kabupaten Bener Meriah. Universitas Islam Negeri Sumatera Utara, 46–49.

Imsar, I., Tambunan, K., Silviani, R., & Harahap, M. I. (2022). The Effect of Export, Islamic Mutual Fund, and Labor Force on Economic Growth in Indonesia. At-Tijaroh: Jurnal Ilmu Manajemen Dan Bisnis Islam, 8(1), 104–114.

Karmini. (2018). Ekonomi Produksi Pertanian (p. 118). Samarinda: Mulawarman University Press.

Lubis, R. A., & Rahmani, N. A. B. (2022). Pengaruh Nilai Tukar Rupiah, Harga Kopi Internasional Terhadap Nilai Ekspor Kopi Indonesia Dengan Inflasi Sebagai Variabel Intervening Periode 2002-2021. Jurnal Ekonomi Pendidikan Dan Kewirausahaan, 11(2), 135–152.

Muharami, G., & Novianti, T. (2018). Analisis Kinerja Ekspor Komoditas Karet Indonesia Ke Amerika Latin. Jurnal Agribisnis Indonesia, 6(1), 15–26.

Muslimin, S., Zainab, Z., & Jafar, W. (2020). Konsep Penetapan Harga Dalam Perspektif Islam. Al-Azhar Journal of Islamic Economics, 2(1), 1-11.

Naibaho, P. (2015). Analisis ekspor karet dan pengaruhnya terhadap PDRB di Provinsi Jambi. E-Journal Perdagangan Industri Dan Moneter, 3(1), 28–32.

Ngatemini, N., Emilia, E., & Mustika, C. (2022). Pengaruh Produksi, Harga Karet Internasional dan Nilai Tukar terhadap Volume Ekspor Karet Alam Indonesia. Jurnal Ekonomi Aktual, 2(1), 13–22.

Rismawan, V., Muchtolifah, & Sishadiyati. (2021). Pengaruh Nilai Tukar, Produksi Karet Indonesia Dan Harga Karet Indonesia Terhadap Ekspor Karet Indonesia Periode Tahun 2008 - 2019. Jurnal Ekobis Dewantara, 4(3), 134–143.

Soleh, A. (2016). Analisis Ekspor Dan Produksi Karet Di Indonesia (Aplikasi Model Lag Terdistribusi). EKOMBIS REVIEW: Jurnal Ilmiah Ekonomi Dan Bisnis, 4(1), 1–11.

Sofian, M. Y., Dalimunthe, W. M., Nasyaa, S. R., & Nasution, J. (2023). Pengaruh Peralihan Perkebunan Karet dan Kelapa Sawit Terhadap Perekonomian Masyarakat Kabupaten Labuhan Batu Selatan. Wawasan: Jurnal Ilmu Manajemen, Ekonomi Dan Kewirausahaan, 1(1), 123-141.

Sugiyono. (2018). Metode Penelitian Kuantitatif. Bandung: Alfabeta.

Tambunan, K., Harahap, I., & Marliyah, M. (2019). Analisis Kointegrasi Zakat dan Pertumbuhan Ekonomi Indonesia Periode Tahun 2015-2018. AKTSAR: Jurnal Akuntansi Syariah, 2(2), 249.

Wahyudy, H. A. (2018). Perkembangan ekspor karet alam Indonesia. Dinamika Pertanian, 34(2), 87-94.

Wanda, K. H., & Kartika, I. N. (2017). Pengaruh Kurs , Tingkat Inflasi dan Nilai Eskpor Karet Terhadap Pertumbuhan Ekonomi Indonesia Tahun 2000-2017. Jurnal EP Unud, 10(7), 2925–2952.

Wirawan, I. W. B., & Indrajaya, I. G. B. (2012). Pengaruh jumlah produksi karet, harga, dan investasi terhadap volume ekspor karet Indonesia 1996-2010. E-Jurnal Ekonomi Pembangunan Universitas Udayana, 1(2), 93-99.

Downloads

Published

2023-06-30