ANALISIS DIMENSI SERVICE MARKETING MIX SEBAGAI PENGUKUR KEPUASAN NASABAH BANK SYARIAH DI PEKANBARU

Authors

  • Y. Rahmat Akbar Program Studi Manajeman, Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Persada Bunda
  • Irsyadi Zain Program Studi Manajeman, Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Persada Bunda
  • Putri Nuraini Fakultas Agama Islam, Universitas Islam Riau

DOI:

https://doi.org/10.25299/jtb.2019.vol2(2).4395

Keywords:

Bauran Pemasaran Jasa, Kepuasan, Bank Syariah

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh bauran pemasaran jasa terhadap kepuasan nasabah tabungan pada perbankan syariah yang ada di Pekanbaru. Penelitian dilakukan secara kuantitatif dengan desain riset kausal dan deskriptif. Jumlah sampel sebesar 154 nasabah tabungan pada beberapa bank syariah dengan menggunakan metode purposive sampling. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah survei dan observasi. Teknik analisis data menggunakan Structural Equation Modeling (SEM) dengan aplikasi LISREL. Hasil penelitian memperlihatkan bahwa seluruh dimensi service marketing mix berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan nasabah kecuali variabel price.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Antonio, Syafii. 2007. Bank Syariah dari Teori ke Praktik. Gema Insani. Jakarta.
Crosby, L.A., Evans, K.R, and Cowles, D. 2010. Relationship Quality in Services Selling: an Interpersonal Influence Perspective. Journal of Marketing, Vol. 54, No. 3.
Hamzah, Zulfadli & Purwati, Astri Ayu. 2019. Pengaruh Kualitas Pelayanan terhadap Kepuasan Nasabah Perbankan Syariah. COSTING : Journal of Economy, Business and Accounting, Vol. 3, No. 1, P. 98-105.
Hair, J.F, Black, W.C., Babin, B.J, Anderson. 2008. Multivariate Data Analysis, 5th Edition. Prentice Hall International Inc. Upper Sadle River, New Jersey.
Haryono, Siswoyo dan Parwoto Wardoyo. 2013. Structural Equation Modeling untuk Penelitian Manajemen. PT. Intermedia Personalia Utama, Bekasi, Jawa Barat.
Kotler, Philip. 2007. Management Marketing,6th Edition, Prentice Hall Inc Publishing, New Jersey.
Kotler, Philip and Kevin Lane Keller. 2009. Manajemen Pemasaran. Penerbit Erlangga. Jakarta.
Oliver, Sandra. 2007. Strategi Public Relations. Penerbit Erlangga. Jakarta.
Parasuraman, Berry, LL. 1990. A Multiple Item Scale for Measuring Consumer Perceptions of Service Quality. New Jersey.
Yusri. 2017. Pertumbuhan Pasar Perbankan Syariah di Riau. Di kutip pada Maret 11, 2019, dari: www.wartariau.com
Zeithaml, V.A and Bitner, M.J. 2000. Service Marketing: Integrating customer focus across the firm.The Mc Graw-Hill Companies, Inc, 3rd edition. New York.
Zigmund, B. William and Barry J. Babin, 2011. Riset Pemasaran. Penerbit Salemba Empat. Edisi 10. Jakarta.

Additional Files

Published

2019-11-15