ANALISIS PENGARUH QUALITY OF WORK LIFE (QWL) TERHADAP KINERJA DAN KEPUASAN KERJA KARYAWAN PT. BANK BRI SYARIAH CABANG PEKANBARU

Authors

  • Mufti Hasan Alfani Fakultas Agama Islam, Universitas Islam Riau

DOI:

https://doi.org/10.25299/jtb.2018.vol1(1).2039

Keywords:

Quality of Work Life, Kinerja Karyawan, Kepuasan Kerja, Bank Syariah

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui analisis pengaruh Quality of Work Life (QWL) terhadap kinerja dan kepuasan kerja karyawan PT. Bank BRI Syariah Cabang Pekanbaru. Metode penelitian ini adalah metode deskriptif dengan pendekatan kuantitatif. Model yang digunakan dalam penelitian ini adalah model kausalitas atau hubungan pengaruh. Untuk menguji hipotesis yang diajukan, digunakan teknik analisis SEM (Stuctural Equation Model) dengan analisis data menggunakan pendekatan Partial Least Square (PLS) dan sebagai pembanding menggunakan pendekatan Analysis of Moment Structures (AMOS) sebagai program analisis dalam penelitian ini. Hasil penelitian ini menyimpulkan : 1) Quality of Work Life berpengaruh terhadap kinerja karyawan dimana karyawan yang memiliki Quality of Work Life tinggi akan semakin dapat meningkatkan kinerjanya. 2) Quality of Work Life juga berpengaruh terhadap kepuasan kerja dimana karyawan yang memiliki Quality of Work Life tinggi akan semakin dapat meningkatkan kinerjanya, dan 3) Quality of Work Life berpengaruh terhadap kinerja dengan mediasi kepuasan kerja karyawan dimana karyawan yang memiliki Quality of Work Life tinggi dengan mediasi kepuasan kerja yang tinggi juga akan meningkatkan kinerjanya.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Arifin, Noor. 2012. Analisis Kualitas Kehidupan Kerja, Kinerja, Dan Kepuasan Kerja (Studi Kasus Pada CV. Duta Senenan Jepara). Jurnal Ekonomi.
Arifin, Noor. 1999. Aplikasi Konsep Quality of Work Life dalam Upaya Menumbuhkan Motivasi Karyawan Berkinerja Unggul. Usahawan. No.10, Hal 25-29.
Arikunto, Suharsimi. 2002. Prosedur Penelitian Pendekatan Praktek. Rieneka Cipta. Jakarta.
Bernardin and Russel. 1993. Human Resource Management, International Editions Uppler Saddle River. Prentice Hall. New Jersey.
Bruce E. May. 1998. A Win-Win Paradigm For Quality of Work Life And Business Performance. Jossey Publisher, Vsa.
Cascio, W. F. 2006. Managing Human Resources: Productivity, Quality of Work Life, Profit Edisi ke-6 Terjemahan. McGraw. New York.
Departemen Agama Republik Indonesia. 2002. Al-Qur’an dan Terjemahnya, Cet. ke-1. Mekar. Surabaya.
Dessler, Gary. 2013. Manajemen Sumber Daya Manusia. Edisi kesepuluh jilid I. Terjemahan Paramita Rahayu. Intan Sejati. Klaten.
Deswaras Wamy, Nanjun. (NY). Quality of Work Life of Employees in Private Technical Institutions. International Journal for quality Reseach 7(3)3-14 ISSN 1800-6450.
Dokumen dan Arsip PT. Bank BRI Syariah Cabang Pekanbaru Tahun 2016.
Dwiono Koesen al- Jambi, Abu Muhammad. 2009. Selamat Tinggal Bank Konvensional edisi 1, cet. ke-1. Tifa Publishing House. Jakarta.
Filloppo, E.B. 2005. Manajemen Personalia. Jilid 2. Edisi ke-6. Penerbit Erlangga. Jakarta.
Ghozali, Imam. 2009. Aplikasi Analisis Multivariat dengan Program SPSS. Badan Penerbit Universitas Diponegoro. Semarang.
Hadari, Nawawi. 2001. Manajemen Sumber Daya Manusia untuk Bisnis dan Kompetitif cetakan ke-4. Gajah Mada University Press. Yogyakarta.
Hadi, Sutrisno. 2001. Analisis Regresi. Andi Offset. Yogyakarta.
Hasibuan, Malayu. 2007. Manajemen Sumber Daya Manusia: Pengertian Dasar, Pengertian, dan Masalah. Toko Gunung Agung. Jakarta.
Istijanto. 2005. Riset Sumber Daya Manusia, Cara Praktis Mendeteksi Dimensi- Dimensi Kerja karyawan. PT. Gramedia Pustaka Utama. Jakarta.
Kasmir. 2014. Bank dan Lembaga Kuangan Lainnya, Edisi Revisi Cet Ke 14. Rajawali Pers. Jakarta.
Mangkuprawira, Sjafri. 2003. Manajemen Sumber Daya Manusia Strategik. Ghalia Indonesia. Jakarta.
Mankunegara, A. A Anwar Prabu. 2007. Managemen Sumber Daya Manusia Perusahan. Remaja Rosdakarya. Bandung.
Othman, Abdul Qawi & Lynn Owen. 2001. The Multi Dimensionality of CARTER Model to Measure Customer Service Quality (SQ) in Islamic Banking Industry: A Study in Kuwait Finance House. International Journal of Islamic Financial Service, Vol. 3, No. 4.
Priyatno, Duwi. 2008. Mandiri Belajar SPSS Statistic Product and Service Solution. Mediacom. Yogyakarta.
Reni. 2001. Kualitas Kehidupan Kerja. Tersedia:http://www.geocities.com. Diakses tanggal 10 Maret 2009.
Rianto Rustam, Bambang. 2013. Manajemen Risiko Perbankan Syariah di Indonesia. Salemba Empat. Jakarta.
Rivai, Vethzal & Basri. 2004. Performance Appraisal : Sistem yang tepat untuk menilai kinerja karyawan dan meningkatkan daya saing perusahaan. PT. Raja Grafindo Persada. Jakarta.
Robbins, Stephen dan Timothy A.Judge. 2007. Perilaku Organisasi Jilid 2, Salemba Empat. Jakarta.
Robert Mathis dan Jhon Jackson H. 2006. Manajemen Sumber Daya Manusia Edisi 10. Salemba Empat. Jakarta.
Ruslan, Rosady. 2010. Metode Penelitian Public Relations dan Komunikasi. PT. Raja Grafindo Persada. Jakarta.
Setyosari, Punaji. 2010. Metode Penelitian dan Pengembangan, Kencana. Jakarta.
Siagian, P.S. 2004. Teori Pengembangan Organisasi. PT Bumi Aksara. Jakarta.
Simamora, Henry. 1995. Manajemen Sumber Daya Manusia. STIE YKPN. Yogyakarta.
Soemarsono, S. 2004. Metode Riset Sumber Daya Manusia. Graha Ilmu. Yogyakarta.
Sondang P. Siagian. 2001. Manajemen sumber Daya Manusia. Bumi Aksara. Jakarta.
Sudjana. 2000. Metode Statistik. (Edisi 5). Tarsito. Bandung.
Sugiyono. 1999. Metode Penelitian. Alfabeta. Bandung.
Sumarsono, HM. Sonny. 2004. Metode Riset Sumber Daya Manusia. Graha Ilmu. Penerbitan. Yogyakarta.
Wirawan. 2015. Manajemen Sumber Daya Manusia: Teori, Psikologi, Hukum Ketenagakerjaan, Aplikasi dan Penelitian: Aplikasi dalam organisasi bisnis, pemerintahan dan pendidikan. Raja Grafindo. Jakarta.

Downloads

Published

2018-05-01