Aplikasi Data Mahasiswa Berbasis Android: Studi Pada Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Labuhanbatu

Authors

  • Nelly Monica Akademi Manajemen Informatika dan Komputer Labuhan Batu: Rantau Prapat, Sumatera Utara, Indonesia
  • Sumitro Sarkum Akademi Manajemen Informatika dan Komputer Labuhan Batu: Rantau Prapat, Sumatera Utara, Indonesia
  • Iwan Purnama Akademi Manajemen Informatika dan Komputer Labuhan Batu: Rantau Prapat, Sumatera Utara, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.25299/itjrd.2018.vol3(1).1849

Keywords:

Aplikasi, Android, Data,Eclipse,SQLite

Abstract

Aplikasi Data Mahasiswa pada Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Labuhanbatu ini adalah suatu aplikasi yang bertujuan untuk mempermudah bagian staff maupun dosen  dalam mendata mahasiswa yang ada di Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Labuhanbatu dengan cepat. Aplikasi ini dikembangkan dengan menggunakan Eclipse yaitu suatu editor Android. Hasil ini menunjukkan bahwa aplikasi ini bekerja untuk dapat memasukkan data Mahasiswa dan pencarian – pencarian yang mempermudah Staff dalam mendata Mahasiswa.

Downloads

Download data is not yet available.

References

F. Sarana, “Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Labuhan Batu,” pp. 1–2, 2018.

G. W. Sasmito, “Penerapan Metode Waterfall Pada Desain Sistem Informasi Geografis Industri Kabupaten Tegal,” J. Inform. Pengemb. IT, vol. 2, no. 1, pp. 6–12, 2017.

A. R. Inayah, Afriyudi, and Marlindawati, “Aplikasi Pemesanan Menu Makanan Di Rumah Makan Berbasis Web Service Menggunakan Mobile Android,” Univ. Bina Darma, pp. 1–10, 2010.

M. R. Julianti and P. Silalahi, “Perancangan Aplikasi Ujian Online Berbasis Web Study Kasus di STMIK Bina Sarana Global,” J. Sisfotek Glob., vol. 5, no. 2, pp. 1–4, 2015.

A. Labellapansa et al., “Augmented Reality Bangunan Bersejarah Berbasis Android ( Studi Kasus : Istana Siak Sri Indrapura ),” IT J. Res. Dev., vol. 1, no. 2, pp. 1–12, 2017.

B. Anwar, H. Jaya, and P. I. Kusuma, “Implementasi Locations Based Service Berbasis Android Untuk Mengetahui Posisi User,” J. SAINTIKOM, vol. 13, pp. 121–133, 2014.

I. Purnama, D. Prodi, and M. Informatika, “Perancangan Kamus Muslim Berbasis Smartphone Android Dengan Metode User Centered Design ( UCD ),” vol. 5, no. 3, 2017.

H. N. Lengkong, A. A. E. Sinsuw, and A. S. . Lumenta, “Perancangan Penunjuk Rute Pada Kendaraan Pribadi Menggunakan Aplikasi Mobile GIS Berbasis Android Yang Terintegrasi Pada Google Maps,” E-journal Tek. Elektro dan Komput., vol. 2015, no. 2015, pp. 18–25, 2015.

R. Audina, B. R. Aditya, A. R. Iskandar, and S. Kom, “Aplikasi Informasi Kegiatan Mahasiswa di Fakultas Ilmu Terapan Uniiversitas Telkom Berbasis Android dan SMS Broadcast,” vol. 1, no. 3, pp. 1823–1833, 2015.

T. R. Wati and H. Sismoro, “Analisis Dan Perancangan Aplikasi Android Buku Dunia Tumbuhan ( Plantae ),” J. Data Manaj. dan Teknol. Inf., vol. 15, no. 1, pp. 61–67, 2014.

F. Hadi, S. Arlis, and S. Hariyanto, “Perancangan Aplikasi Pencarian Labor Dan Lokal Untuk Kuliah Pengganti Di Universitas PUTRA Indonesia ‘ YPTK ’ Padang,” J. Teknol., vol. 7, no. 1, pp. 141–149, 2017.

Downloads

Published

2018-08-30

How to Cite

Monica, N., Sarkum, S., & Purnama, I. (2018). Aplikasi Data Mahasiswa Berbasis Android: Studi Pada Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Labuhanbatu. IT Journal Research and Development, 3(1), 43–53. https://doi.org/10.25299/itjrd.2018.vol3(1).1849

Issue

Section

Articles