Pengaruh Kompensasi Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. Indah Logistik Cargo Cabang Teluk Kuantan

Authors

  • Zikrilla Zikrilla Program Studi Administrasi Bisnis, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas Islam Riau, Pekanbaru, Indonesia
  • Arief Rifai Harahap Program Studi Administrasi Bisnis, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas Islam Riau, Pekanbaru, Indonesia

Keywords:

Kompensasi, Kinerja, Logistik Cargo

Abstract

Dalam penelitian ini menggunakan dua variabel yaitu kompensasi sebagai variabel bebas (X) dan kinerja sebagai variabel terikat (Y). Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kompensasi terhadap kinerja karyawan pada PT. Indah Logistik Cargo Cabang Teluk Kuantan, baik secara parsial maupun simultan. Adapun populasi dalam penelitian ini adalah sebanyak 31 orang karyawan yang berkerja di PT. Indah Logistik Cargo Cabang Teluk Kuantan. Teknik pengambilan sampel menggunakan teknik sampling jenuh. Metode pengumpulan data dilakukan dengan membagikan kuesioner pada 31 responden yaitu karyawan PT. Indah Logistik Cargo Cabang Teluk Kuantan. Data yang digunakan adalah data primer dan data sekunder. Metode analisis data yang digunakan adalah metode regresi linear sederhana. Nilai R Square sebesar 0,554 atau 55,4% yang menunjukkan bahwa variabel kompensasi memberikan pengaruh sebesar 55,4% terhadap kinerja karyawan, sementara sisanya sebesar 44,6% dipengaruhi oleh variabel lain yang tidak digunakan dalam penelitian ini.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Buku Lijan Poltan Sinambela, 2016. Manajemen Sumber Daya Manusia, Jakarta: Penerbit Bumi Aksara Kasmir, 2016. Manajemen Sumber Daya Manusia, Jakarta: Penerbit Rajagrafindo Persada Edy Sutrisno, 2017. Manajemen Sumber Daya Manusia, Jakarta: Penerbit Kencana Wibowo, 2017. Manajemen Kinerja , Depok: Penerbit Rajagrafindo Persada Sugiyono, 2017. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, Dan R&D, Bandung; Penerbeit Alfabeta Panggabean, M. (2004). Manajemen Sumber Daya Manusia, Ghalia Indonesia: Bogor. Priyatno, D. (2011). SPSS Analisis Statistik Data Lebih Cepat Lebih Akurat. Yogyakarta: Medikom. Rivai, V. (2004). Manajemen Sumber Daya Manusia untuk Perusahaan dari Teori ke Praktik. PT Raja Grafindo Persada: Jakarta Sastrohadiwiryo, S. (2012). Manajemen Tenaga Kerja Indonesia Pendekata Administrasi dan Operasional. Jakarta: Bumi Aksara. Sedarmayanti. (2011). Manajemen Sumber Daya Manusia (Reformasi Birokrasi dan Manajemen Pegawai Negeri Sipil). Bandung: PT. Refika Aditama Nickel, McHugh, McHuch. (2010) Pengantar Bisnis. Jakarta: Salemba Empat Chris Rowley, Keith Jackson. (2012). Manajemen Sumber Daya Manusia: The Key Concepts. Jakarta: PT. RajaGrafindo Persada Prof. Dr. Wilson Bangun, S.E., M.Si. (2012). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta Timur: PT. Gelora Aksara Pratama. Raymond A. Noe, John R. Hollenbeck Barry Gerhart, Patrik M. Wright. (2011). Manajemen Sumber Daya Manusia Mencapai Keunggulan Bersaing. Jakarta:Salemba Empat R. Wayne Mondy. (2008). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta Timur: PT. Gelora Aksara Pratama. Jurnal Handayati, Ratna. (2016). "Pengaruh Karakteristik Individu terhadap Kinerja Karyawan di Bank Jatim Cabang Lamongan (Suatu Studi pada Bank Jatim Cabang Lamongan)." Jurnal Penelitian Ekonomi dan Akuntansi (JPENSI) 1.2 14-Halaman. Pricila, Anggena, Maria Ulfah, and M. Basri. (2013). "Pengaruh pergaulan teman sebaya terhadap rasionalitas ekonomi mahasiswa pendidikan ekonomi FKIP Untan." Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Khatulistiwa 2.3 Nurhasan, Rohimat. (2016) "Pengaruh Kompensasi terhadap Produktivitas Tenaga Kerja pada Perusahaan Dodol Jaya Rasa Kecamatan Cilawu Kabupaten Garut." Jurnal Wacana Ekonomi 15.2 no 020-025. Manik, Sudarmin. (2016) "Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Pemberian Kompensasi pada Karyawan Bank." Al-Masraf: Jurnal Lembaga Keuangan dan Perbankan 1.2 no 229-224. Jufrizen, Jufrizen. (2017). "Efek Mediasi Kepuasan Kerja Pada Pengaruh Kompensasi Terhadap Kinerja Karyawan." Jurnal Ilmiah Manajemen Dan Bisnis 17.1 Suwati, Y. (2013). Pengaruh Kompensasi dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Karyawan pada PT Tunas Hijau Samarinda. Journal Ilmu Administrasi Bisnis, no 41-55 Lako, Andreas. 2004. Kepemimpinan dan Kinerja Organisasi. Yogyakarta: Amara Books. Indriyatni, Lies. (2009). “Analisis Pengaruh Kompensasi dan Lingkungan Kerja terhadap Produktivitas Kerja Perawat dengan Kepuasan Kerja sebagai Variabel Mediasi.” Jurnal Ekonomi Manajemen Akuntansi, No. 26,Th. XVI, pp. 117-127. Mahesa, Deewar. (2010). “Analisis Pengaruh Motivasi dan Kepuasan Kerja terhadap Kinerja Karyawan dengan Lama Kerja sebagai Variabel Moderating (Studi Pada PT. Coca Cola Amatil Indonesia (Central Java).” Universitas Diponegoro Semarang. Eko Supatmi, Mamik, Umar Nimran, Hamidah Nayati Utami, 2015, Pengaruh Pelatihan, Kompensasi Terhadap Kepuasan Kerja Karyawan Dan Kinerja Karyawan, Fakultas Ilmu Administrasi Universitas Brawijaya Malang, Jurnal Profit Volume 7 No. 1.

Downloads

Published

2023-03-20

Issue

Section

Articles