Aplikasi Sticker Motor Scoopy Berbasis Android (Studi Kasus CV. Upgrade Graphic Design)

Authors

  • Ana Yulianti Program Studi Teknik Informatika Fakultas Teknik Universitas Islam Riau
  • Taufik Akbar Program Studi Teknik Informatika Fakultas Teknik Universitas Islam Riau
  • Abdul Syukur Program Studi Teknik Informatika Fakultas Teknik Universitas Islam Riau

DOI:

https://doi.org/10.25299/itjrd.2019.vol3(2).1049

Abstract

CV Upgrade Graphic Design, perusahaan yang bergerak dalam bidang periklanan, utamanya di material cutting sticker, sticker printing, one way, vision, sticker sablon, sticker poliplex, dan segala jenis sticker. Media promosi yang digunakan oleh banyak perusahaan sticker saat ini masih banyak yang hanya menampilkan hasil design dalam bentuk dua dimensi (2D) pada objek motor atau sekedar print out dalam bentuk kertas hingga banyak konsumen yang kurang puas dengan hasil design yang ditampilkan tersebut. Penelitian ini membuat hasil design yang di tampilkan dalam bentuk tiga dimensi (3D) menggunakan aplikasi blender dan seolah-olah ada di dalam sebuah ruangan bengkel sticker, serta memiliki fitur capture, rotate dan hanya menampilkan sticker motor yang sudah disediakan dalam aplikasi. Penelitian ini menggunakan bahasa pemograman C# (C Sharp) dan aplikasi game engine unity 3D  5.6.2f1. Dengan adanya aplikasi yang di tampilkan dalam bentuk 3D maka hasil desain dari sticker motor mendapatkan daya tarik lebih terhadap peminatnya, dari hasil pengujian aplikasi sticker motor scoopy ini memiliki persentase rata-rata 99%.

 

Downloads

Download data is not yet available.

References

Adelia, Setiawan., Jimmy, 2011, Implementasi Customer Relationship Management (CRM) pada Sistem Reservasi Hotel berbasisi Website dan Desktop, Jurnal Sistem Informasi, Vol. 6, No.2, Hal 113 – 126.

A.S, Rosa dan Shalahuddin, M., 2104, Rekayasa Perangkat Lunak, Informatika, Bandung.

Juari, Rahmat., 2016, Pemanfaatan Augmented Reality Untuk Menampilkan Hasil Design Racing Stripes Dalam Bentuk 3D (Study Kasus: CV. Upgrade Grafhic Design), Skripsi, Jurusan Teknik Informatika, STMIK Amik Riau, Pekanbaru.

Kadir, Abdul., 2013, Pengenalan Algoritma, Ed.1, ANDI, Yogyakarta.

Prabowo, Remo, Dkk., 2015, Pengenalan Rumah Adat Indonesia Berbasis Augmented Reality Dengan Memanfaatkan KTP Sebagai Marker, SNATIF, ISBN: 978-602-1180-21-1, Hal 51-58.

Rahman, Abdur., 2014, Rancang Bangun Aplikasi Informasi Universitas Bengkulu Sebagai Panduan Pengenalan Kampus Menggunakan Metode Markerless Augmented Reality Berbasis Android, Skripsi, Program Studi Teknik Informatik. Fakultas Teknik, Universitas Bengkulu, Bengkulu.

Sari, Julia Purnama., 2014, Rancang Bangun Aplikasi Layanan Berbasis Lokasi Dengan Penerapan Augmented Reality Menggunakan Metode Markerless Berbasis Android (Studi Kasus : Pencarian Perangkat Daerah Kota Bengkulu), Skripsi, Program Studi Teknik Informatika, Fakultas Teknik, Universitas Bengkulu, Bengkulu.

Suryanto, Tomi, Dkk., 2014, Rancang Bangun Virtual Gamelan Mobile Manggunakan Augmented Reality, JURNAL DASI, ISSN: 1411-3201, Vol.15, Hal 38-47.

Pattymahu, Juan Nicky Aristo., Lengkong, Oktoverano., 2016, Aplikasi Virtual Eksplorasi RSUP Prof DR. R. D. KANDOU MANADO Menggunakan Game Engine Berbasis Android, ISSN : 2302-3805, Hal 31-36.

Downloads

Published

2019-03-25

How to Cite

Yulianti, A., Akbar, T., & Syukur, A. (2019). Aplikasi Sticker Motor Scoopy Berbasis Android (Studi Kasus CV. Upgrade Graphic Design). IT Journal Research and Development, 3(2), 96–105. https://doi.org/10.25299/itjrd.2019.vol3(2).1049

Issue

Section

Articles